4 Manfaat Vitamin B12 Untuk Kesehatan Tubuh dan Otak, Serta Sumber Utama Vitamin B

- 1 Maret 2022, 16:00 WIB
4 Manfaat Vitamin B12 Untuk Kesehatan Tubuh dan Otak, Serta Sumber Utama Vitamin B
4 Manfaat Vitamin B12 Untuk Kesehatan Tubuh dan Otak, Serta Sumber Utama Vitamin B /Jovee

Hal ini membuat kelompok vegetarian perlu mengonsumsi suplemen vitamin B.

Beberapa orang yang dapat beresiko kekurangan vitamin ini contohnya adalah lansia.

Lansia mengalami penurunan produksi asam lambung, sehingga juga menurunkan penyerapan vitamin B12 ke dalam tubuh.

Orang dengan penyakit sistem pencernaan dapat berisiko mengalami penurunan penyerapan zat gizi, salah satunya vitamin B12.

Baca Juga: Dianggap Remeh, Berikut 5 Efek Kurang Tidur Bagi Kesehatan Tubuh, No 4 Bikin Khawatir

Manfaat Konsumsi Vitamin B12 untuk Tubuh
Vitamin B12 memiliki manfaat yang sangat besar bagi perkembangan tubuh dan juga kesehatan otak.

Tatkala seseorang kekurangan vitamin ini maka akan mengalami yang namanya gejala defisiensi.

Seseorang yang mengalami gejala defisiensi vitamin B satu ini dapat menderita anemia.

1. Membentuk Sel Darah Merah dan Mencegah Anemia
Tidak hanya zat besi, namun mereka yang kerap mengalami anemia harus mengkonsumsi vitamin B ini dalam jumlah yang mencukupi.

Pasalnya, vitamin B ini dapat membantu agar jumlah sel darah merah yang diproduksi tubuh mencukupi.

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x