12 Manfaat Minyak Ikan Untuk Kesehatan, Cegah Sakit Jantung Hingga Sehatkan Otak

- 26 Februari 2022, 18:36 WIB
Minyak ikan dikenal memiliki banyak manfaat untuk tubuh
Minyak ikan dikenal memiliki banyak manfaat untuk tubuh /- Foto : Pixabay/

Gangguan mental seperti depresi dan bipolar merupakan kondisi yang bisa membahayakan nyawa.

Beberapa orang yang mempunyai gangguan mental bisa dikarenakan tidak mendapatkan EPA dan DHA yang cukup.

Hal ini karena otak kita membutuhkan asam lemak untuk dapat berfungsi dengan benar.

Manfaat minyak ikan terlihat efektif untuk gejala depresi dan gangguan bipolar. Menurut penelitian, suplemen omega 3 bisa meningkatkan kesehatan mental para penderita.

Baca Juga: 10 Manfaat Teh Putih atau White Tea untuk Kecantikan dan Kesehatan, Banyak yang Belum Tahu, Bagus Untuk Diet

4. Melawan Peradangan

Peradangan atau inflamasi merupakan respons alami tubuh dalam melawan infeksi.

Inflamasi kronis bisa timbul dari hal seperti berat badan yang berlebihan dan merokok. Dan dalam jangka waktu lama, inflamasi dapat meningkatkan risiko kanker dan penyakit jantung.

Salah satu manfaat minyak ikan adalah menurunkan jumlah zat berbahaya yang menimbulkan peradangan dalam tubuh, sehingga mencegah gejala inflamasi.

5. Membantu Penyakit Autoimun

Halaman:

Editor: Maya Atika

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x