Ciri-ciri Penerima Bantuan Kuota Internet Gratis 50 GB Kemdikbud di 2021, Catat!

27 Februari 2021, 19:30 WIB
Kemdikbud akan cairkan kuota internet gratis /Pexels/ Katerina Holmes

KENDALKU - Cek ciri-ciri penerima bantuan kuota internet gratis dari Kemdikbud di tahun 2021.

Kemdikbud dikabarkan akan menyalurkan bantuan kuota internet gratis mulai Maret 2021.

Cek penjelasan berikut ini agar mengetahui ciri-ciri penerima bantuan kuota internet gratis dari Kemdikbud.

Baca Juga: AKAN DIBUKA! Ini Info Lowongan CPNS 2021 dari BKN, Cek Syarat dan Formasi

Baca Juga: Cek Segera! Kemensos Tidak Bisa Cairkan BST Rp300 Ribu ke Kelompok Ini

Jika ingin mendapatkan bantuan kuota internet gratis dari Kemdikbud 2021, calon penerima harus menyerahkan nomor HP-nya ke pihak lembaga sekolah atau perguruan tinggi yang menaunginya.

Setiap jenjang pendidikan akan mendapatkan bantuan kuota internet gratis dengan jumlah yang berbeda.

Sehingga jumlah bantuan kuota internet gratis yang diberikan ke siswa SD akan berbeda dengan jumlah yang diberikan ke mahasiswa.

Baca Juga: LENGKAPI YUK! BSU BLT Subsidi Gaji di 2021 Bisa Cair Jika Syarat Ini Terpenuhi

Baca Juga: BST Rp300 Ribu Bisa Diantar Langsung Ke Rumah Penerima, Asalkan Dalam Kondisi Berikut!

Adapun jenis bantuan kuota internet gratis yang diberikan juga dibagi dalam dua jenis.

Ada kuota internet umum untuk mengakses berbagai aplikasi.

Dan ada kuota internet belajar untuk mengakses aplikasi dan website pembelajaran.

Baca Juga: MAAF, Golongan Ini Tidak Akan Dapat Kuota Internet Gratis Kemdikbud 2021

Baca Juga: Cek NIK di dtks.kemensos.go.id, Lihat Daftar Penerima BST Rp 300 Ribu dari Kemensos di 2021

Perlu diketahui juga bahwa ada ciri-ciri penerima bantuan kuota internet gratis dari Kemdikbud di 2021.

Ciri-ciri penerima bantuan kuota internet gratis dari Kemdikbud di 2021

1. Berstatus dari pelajar/pengajar

2. Warna Negara Indonesia atau WNI

3. Punya nomor HP aktif

4. Menyerahkan nomor HP-nya ke pihak sekolah/perguruan tinggi untuk daftar

Baca Juga: Maret Akan Cair Lagi! Ini Cara Cairkan Bansos Tunai BST Rp300 Ribu di Kantor Pos, Bisa Diambil Langsung!

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 12 Ditutup! Golongan Ini Gagal Dapat Insentif, Kamu Termasuk?

Itulah ciri-ciri penerima bantuan kuota internet gratis dari Kemdikbud di 2021. ***

Editor: Risco Ferdian

Sumber: berbagai sumber

Tags

Terkini

Terpopuler