Api Abadi Mrapen Padam Sejak September 2020, Ganjar Pranowo Lakukan Hal Ini

- 20 April 2021, 05:25 WIB
Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo ingin hidupkan kembali Api Abadi Mrapen di Grobogan yang padam sejak September 2020
Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo ingin hidupkan kembali Api Abadi Mrapen di Grobogan yang padam sejak September 2020 /Dok. Humas Pemprov Jateng/

Upaya ESDM rupanya membuahkan hasil. Kemudian, pada Selasa, 20 April 2021, Ganjar Pranowo akan mencoba menghidupkan kembali api yang konon ditemukan sejak zaman Sunan Kalijaga itu.

Kepala Dinas ESDM Jateng Sujarwanto Dwiatmoko mengatakan, pihaknya berupaya melakukan berbagai langkah untuk menyalakan api di Mrapen.

Baca Juga: Ganjar Pranowo Minta Guru Lebih Taat Prokes Meski Uji Coba PTM Jateng Berjalan Lancar

Baca Juga: Beredar Video Kecelakaan Truk Menepi di Pinggir Jalan Lalu Ditabrak, Begini Kronologinya!

Baca Juga: Polres Magelang Ringkus 3 Tersangka Penjual Mercon Tanpa Izin, Bisa Dapat Hukuman Mati!

“Kami secara teknis, berupaya keras dari bulan Februari, Maret, April. Atas petunjuk dan dukungan kuat dari bapak Gubernur Ganjar Pranowo,” kata Sujarwanto di kantornya di Madukoro, Semarang, Senin, 19 April 2021.

Dinas ESDM Jateng di antaranya melakukan upaya teknis mencari cebakan gas dan pola distribusi aliran gas.

Volume gasnya yang dapat ditemukan melalui pendugaan di bawah permukaan.
Selain itu upaya penghidupan api mrapen juga dilakukan melalui pemetaan geologi permukaan dan pengukuran geolistrik tiga dimensi ke bawah.

Hal itu bertujuan untuk meyakini adanya sumber reservoir yang menjebakkan gas di bawah permukaan tanah.

Reservoir adalah tempat menyimpan barang-barang cadangan seperti air dan bahan bakar gas.

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x