Ganjar Pranowo: Pelaku UMKM Butuh Pelatihan Packaging dan Market Place untuk Meningkatkan Kualitas Produknya

- 18 April 2021, 15:56 WIB
Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo mengatakan bahwa pelaaku UMKM membutuhkan pelatihan packaging dan maarket place untuk meningkatkan kualitas produk mereka
Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo mengatakan bahwa pelaaku UMKM membutuhkan pelatihan packaging dan maarket place untuk meningkatkan kualitas produk mereka /Dok. Humas Pemprov Jateng/

KENDALKU - Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo mengungkapkan bahwa pelaku Usaha Kecil Mikro Menengah atau UMKM membutuhkan pelatihan packaging dan market place.

Kata Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo, pelatihan packaging dan market place bertujuan untuk meningkatkan kualitas produk para pelaku UMKM.

Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo itu menambahi, hal itu yang terus dikembangkan oleh Pemprov Jateng melalui Dinas Koperasi dan UMKM.

Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo mengatakan, berbagai cerita kesuksesan pelaku UMKM setelah mendapat pelatihan dan pembinaan itu juga beberapa kali juga diungkapkan oleh Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING Gratis AC Milan vs Genoa di TV Online Kick Off 17.30 WIB Liga Italia

Baca Juga: Pelaku UMKM Narraya Creation Yuli Widiasih Didatangi Ganjar Pranowo, Begini Kisah Usahanya

Baca Juga: Tidak Sepaham dengan KKB, Aktivis Papua Markus Yenu Bilang Begini

Seperti cerita pelaku UMKM yang didatangi Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo di sela gowes sambil menunggu waktu berbuka puasa, Sabtu, 17 April 2021, sore.

Cerita pertama datang dari Yuli Widiasih, owner dari 'Narraya Creation' di Kelurahan Bendan Dhuwur, Kecamatan Gajahmungkur, Kota Semarang.

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x