19 Manfaat Buah Pisang Untuk Kesehatan, Pengobatan Alami Untuk Kesehatan Otak Dan Mental

- 21 Desember 2021, 07:30 WIB
19 Manfaat Buah Pisang  Untuk Kesehatan, Pengobatan Alami Untuk Kesehatan Otak Dan Mental
19 Manfaat Buah Pisang Untuk Kesehatan, Pengobatan Alami Untuk Kesehatan Otak Dan Mental /Pixabay / Alexas_Fotos/

Vitamin B 6, B 12 yang dikandung pisang, serta kalium dan magnesium akan sangat membantu tubuh anda untuk cepat sembuh dari efek penghentian nikotin.

17. Stress
Kandungan Kalium dalam pisang adalah mineral yang penting, yang akan membantu menormalkan detak jantung, mengirim lebih banyak oksigen ke otak dan mengatur keseimbangan cairan tubuh.

Ketika kita stress, metabolisme kita akan meningkat, sehingga mengurangi kadar Kalium.

Hal ini dapat dinetralkan (rebalanced) dengan bantuan snack pisang yang tinggi Kalium.

Baca Juga: Manfaat Air Tajin untuk Dewasa, dr. Zaidul Akbar Sebut Bisa Mengatasi Asam Lambung

18. Stroke
Menurut penelitian di The New England Journal of Medicine, makan pisang sebagai bagian dari diet teratur dapat menurunkan resiko kematian karena stroke sebanyak 40% 

19. Kutil
Mereka yang suka pada pengobatan alami sudah banyak yang tahu bahwa pisang bisa menghilangkan atau mengecilkan Kutil.

Jika anda ingin menghilangkan kutil, maka ambillah sepotong pisang dan letakkan di kutil anda, dengan bagian kuning atau kulit ada diluar.

Jangan pernah menaruh pisang anda di kulkas! karena struktur buah pisang akan berubah bila sudah dibekukan dan itu akan menghilangkan banyak sekali manfaat buah pisang.***

Halaman:

Editor: Maya Atika

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x