BST DKI Jakarta Rp600 Ribu Dapat Dicek Lewat Aplikasi JAKI, Begini Caranya

- 14 September 2021, 14:54 WIB
BST DKI Jakarta Rp600 Ribu Dapat Dicek Lewat Aplikasi JAKI, Begini Caranya
BST DKI Jakarta Rp600 Ribu Dapat Dicek Lewat Aplikasi JAKI, Begini Caranya /Pixabay/emAji/

KENDALKU – Berikut cara cek Bantuan Sosial Tunai (BST) DKI Jakarta Rp600 ribu bulan September 2021 lewat aplikasi JAKI.

Saat ini masyarakat DKI Jakarta sedang menanti pencairan dana BST tahap 7 dan 8.

Sebelumnya pemerintah DKI Jakarta telah menyalurkan BST tahap 5 dan 6 bulan Agustus.

Baca Juga: BST, PKH, dan BPNT Kena Potongan, Berikut Cara Adukan Pungli Bansos Kemensos

Bekerja sama dengan Bank DKI, Pemerintah DKI Jakarta menyalurkan BST DKI Jakarta tahap 5 dan 6 sebesar Rp600.000 kepada penerima.

Biasanya peserta penerima bantuan, memastikan siapa saja yang menerima BST DKI Jakarta tahap 7 dan 8 yang cair bulan September mengeceknya melalui website corona.jakarta.go.id.

Sekarang mengecek informasi penerimaan BST DKI Jakarta tahap 7 dan 8 dapat dilakukan lewat aplikasi JAKI.

Adanya program BST guna membantu masyarakat DKI Jakarta meringankan beban keluarga yang terdampak pandemic Covid-19.

Baca Juga: Pengambilan BST DKI Jakarta Rp600 Ribu Bisa Diwakilkan, Cek Syaratnya di Sini

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah