Hirup Benda Aroma Kuat Sembuhkan Indra Penciuman Gejala Covid-19, Salah Satunya Kayu Putih

- 22 Januari 2021, 13:42 WIB
Ilustrasi minyak kayu putih.
Ilustrasi minyak kayu putih. /Pixabay/mohammed_hassan.

KENDALKU - Sila bisa dicoba beberapa aroma bau kuat benda yang bisa untuk mengembalikan indra penciuman bagi gejala Covid-19.

Benda di sekeliling kita dengan aroma kuat bisa sebagai dimanfaatkan terapi penyembuhan membaui bagi yang sudah positif Covid-19.

Penyembuhan atau rehabilitas membaui benda tertentu yang kuat aromanya bisa mengembalikan indra penciuman dan perasa yang mati rasa saat kena Covid-19.

Penelitian menunjukkan, orang-orang mengalami peningkatan kemampuan mencium dibandingkan dengan kelompok kontrol setelah menjalani pelatihan penciuman.

Baca Juga: Cara Setting Frekuensi Parabola SCTV Terbaru, Ganti Format MPEG-4

Di ketahui jika diantara gejala Covid-19, kehilangan kemampuan untuk membaui atau anosmia menjadi salah satunya.

Latih Hirup Aroma Kuat

Peneliti anosmia Eric Holbrook, yang juga direktur rinologi di Massachusetts Eye and Ear mengatakan, pasien dapat mencoba pelatihan aroma yakni menemukan bau yang kuat dan menghirupnya sambil berfokus pada seperti apa aroma itu seharusnya.

"Yang paling baik rehabilitasi penciuman misalnya mencium sesuatu seperti minyak kayu putih. Jadi kita rangsang saraf lagi saraf-sarafnya untuk bisa beregenerasi supaya anosmianya menjadi perbaikan," ujar dokter spesialis paru, Sylvia Sagita Siahaan dalam sesi bincang Dokter Menjawab dengan tema "Positif Covid 19 Harus Ngapain?" mengutip Antara, yang digelar daring pada Kamis 21 Januari 2021 malam.

Halaman:

Editor: Ambar Adi Winarso

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x