Kapan Sih BSU BLT Subsidi Gaji 2021 Dicairkan, Berikut Ini Jawaban dari Kemnaker

7 Februari 2021, 15:07 WIB
BSU BLT Subsidi Gaji BPJS Ketenagakerjaan bisa cair lagi asal /Unsplash/Mufid Majnun

KENDALKU - BSU BLT subsidi gaji 2021 masih menjadi tanda tanya kapan akan dicairkan namun Kemnaker sudah memberi keterangan soal bantuan ini.

Soal bantuan BLT subsidi gaji atau BSU untuk karyawan memang masih menjadi primadona karena cukup memperkuat ekonomi masyarakat ditengah pandemi.

Namun sejak adanya pengumuman akan dihentikannya bantuan BSU BLT subsidi gaji 2021 kini masyarakat menunggu kapan uang bantuan akan dicairkan untuk terakhir kalinya.

Baca Juga: BLT Subsidi Gaji Tidak Dilanjutkan Masyarakat Masih Berpeluang dapat Bantuan 3,5 Juta Melalui Ini

Baca Juga: Yeay! Ada Bantuan Uang Rp3 Juta Lebih Pengganti BLT Subsidi Gaji 2021, Cek Bocoran Kemnaker!

BSU BLT subsidi gaji bisa cair asalkan

Dengan adanya hal inilah maka Kementerian Ketenagakerjaan berikan alasan BSU BLT subsidi gaji 2021 masih tetap bisa dicairkan dengan berbagai kondisi.

Kemnaker menjelaskan jika ternyata BLT subsidi gaji atau BSU 2021 masih berpotensi cair dengan berbagai syarat dan kondisi yang harus terpenuhi.

Dari informasi yang dikeluarkan oleh Kemnaker sendiri jika masih membuka peluang untuk mencairkan BLT subsidi gaji 2021, simak alasan dan jawaban berikut ini.

Baca Juga: MAAF! Bantuan BST Rp300 Ribu dari Kemensos Ternyata Hanya untuk Golongan Ini

Baca Juga: Bawa Surat Ini ke Kantor Pos, BST Rp300 Ribu Langsung Cair, Ini Cara Dapat Bansos Kemensos!

BSU BLT subsidi gaji 2021 masih dapat cair

Awalnya Menaker Ida Fauziyah sempat memberi kabar jika BLT subsidi gaji tahun 2021 belum dipertimbangkan untuk cair.

Namun kemungkinannya masih ada dan pihak Kemnaker mengaku masih membuka peluang untuk mencairkan BLT subsidi gaji 2021 tersebut.

Baca Juga: Cara Cairkan BST Rp300 Ribu per KPM 2021, Bawa Surat Ini ke Kantor Pos Langsung Bisa Cair!

Baca Juga: Link www.prakerja.go.id Bisa untuk Daftar Kartu Prakerja Gelombang 2021, Ini Syarat Penerima 2021!

“Jika kondisi perkonomian kita belum normal kembali, saya kira diskusi tentang Program BSU ini kita bisa pertimbangkan untuk bisa dilakukan kembali pada  tahun 2021," jelas Menaker Ida Fauziyah.

Nah bisa diambil kesimpulan jika dari penjelasan Menaker tersebut, alasan perekonomian Indonesia bisa jadi pertimbangan pencairan BLT subsidi gaji 2021.

Jika Kemnaker merasa perekonomian belum kembali normal, maka pertimbangan untuk mencairkan BLT subsidi gaji 2021 bisa dilakukan.

Baca Juga: Insentif Kartu Prakerja Tidak Akan Diberikan pada Golongan Ini, MAAF! Simak Cara Daftar di www.prakerja.go.id

Baca Juga: Rp2,4 Juta Akan Cair Lagi, Ini Syarat Penerima BPUM UMKM Tahun 2021

Di sisi lain, Menaker Ida Fauziyah sebelumnya mengaku belum merencanakan pencairan BLT subsidi gaji 2021 karena program tersebut tidak termasuk dalam APBD 2021.

Perlu diketahui juga bahwa Kemnaker telah mencairkan BSU BLT subsidi gaji dalam dua termin di tahun 2020 namun juga ada keputusan untuk mengganti dengan bantuan lain. ***

Editor: Heru Fajar

Sumber: Kemnaker

Tags

Terkini

Terpopuler