Klarifikasi Blacklist Gunung Rinjani, Fiersa Besari: Itu Kesalahan dan Kebodohan Saya

- 4 November 2020, 16:30 WIB
Fiersa Besari.*
Fiersa Besari.* /instagram.com/@fiersabesari


KENDALKU - Musisi Fiersa Besari memberikan klarifikasi mengenai status blacklist yang dia dapat usai mendaki Gunung Rinjani.

Fiersa Besari mengaku itu adalah kesalahan dan kebodohan dia sendiri.

Dia meminta pada orang lain agar tidak melakukan hal-hal yang melanggar seperti apa yang telah dia lakukan.

Baca Juga: Yasonna Laoly: UU Cipta Kerja Adalah Terobosan Kreatif Majukan Bangsa

Dalam instagramnya, Fiersa Besari menceritakan kronologis bagaimana dia terkena blacklist.

Saat itu dirinya berniat membuat dokumentasi bersama Arsal Bahtiar untuk video YouTube Atap Negeri.

“Saya melakukan double booking, yakni 11, 12 dan 13, 14 Oktober,” kata dia.

Sebagaimana peraturan yang berlaku di Gunung Rinjani di masa pandemi, pendakian dilakukan dengan batas maksimal dua hari satu malam dengan kuota pendaki yang sudah ditentukan.

Baca Juga: Ketahui, Ini Bentuk dan Penjelasan Kesalahan dalam Pasal Omnibus Law Cipta Kerja

Jika ingin lebih lama, harus melapor kepada petugas untuk melakukan pendakian lagi.

Halaman:

Editor: Ade Lukmono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah