Masjid dan Aktivitas Umat Muslim di Amerika Diawasi FBI

- 9 November 2021, 15:45 WIB
Masjid dan Aktivitas Umat Muslim di Amerika Diawasi FBI
Masjid dan Aktivitas Umat Muslim di Amerika Diawasi FBI /

Baca Juga: Garda Nasional Siaga, FBI: Keamanan AS Terancam Bentrok Senjata Pendukung Trump di Pelantikan Biden

Mereka bisa datang dan bertemu pemimpin agama untuk mengungkapkan berbagai hal, bahkan yang paling intim.

Jika orang Muslim membuat alat perekam di Gereja Katolik, umat Kristiani pun akan tersinggung juga.

Dengan tindakan penyusupan tersebut, pemerintah dapat memiliki akses terhadap pengaturan yang ada tanpa alasan yang jelas.

“Hal itu sangat berbahaya dan sangat merusak,” kata Fazaga, dikutip Kendalku dari laman berita Aljazeera.

Gugatan oleh tokoh muslim telah bermula pada tahun 2011. Fazaga bersama Ali Uddin Malik dan Yasser Abdelrahim menjadi penggugat dalam kasus ini.

Mereka adalah bagian dari tokoh agama Islam di Pusat Islam Irvine, California.

Sebelumnya, Yayasan Islam Orange Country di Mission Viejo, California mendapati seoang informan bayaran yang berpura-pura sebagai orang insyaf untuk mengawasi masjid dan tempat lain disekitarnya sejak tahun 2006.

“Kami merasa dilecehkan selama 15 tahun terakhir ini, setidaknya sejak saat saya mengetahui apa yang sedang dilakukan FBI,” ujar imam dari yayasan tersebut, Sheikh Yassir Fazaga.

Pada 2021 pengadilan telah memutuskan gugatan awal untuk ketiga orang tersebut.

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Aljazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah