Kemendikbud RI Siap Salurkan Kuota Internet Gratis Hingga 75 GB Sampai Desember 2021, Ini Cara Daftarnya!

- 22 Juli 2021, 20:08 WIB
Kemendikbud RI Siap Salurkan Kuota Internet Gratis Hingga 75 GB Sampai Desember 2021, Ini Cara Daftarnya!
Kemendikbud RI Siap Salurkan Kuota Internet Gratis Hingga 75 GB Sampai Desember 2021, Ini Cara Daftarnya! /Instagram @kemdikbud.ri//

KENDALKU - Kemendikbud RI siap menyalurkan bantuan kuota internet pembelajaran daring secara gratis kepada pelajar, mahasiswa, guru dan dosen.

Sebagaimana diketahui, Kemendikbud RI siap menyalurkan bantuan kuota internet gratis dengan besaran hingga 75 GB sampai Desember 2021 mendatang.

Simak syarat dan cara pendaftarannya sebagai berikut supaya bisa mendapatkan bantuan kuota internet gratis dari Kemendikbud RI.

Baca Juga: Ada Bantuan Kuota Internet Gratis Hingga 75 GB Dari Kemendikbud RI, Begini Cara Mendapatkannya!

Sebelumnya, Kemendikbud RI telah mendapatkan lampu hijau atau persetujuan dari Menkeu Sri Mulyani terkait dana bantuan kuota internet gratis.

Beberapa saat yang lalu, Menkeu Sri Mulyani menggelontorkan sejumlah dana yang ditujukan hanya untuk bantuan kuota intenet gratis bagi pihak yang berkecimpung di dunia pendidikan.

Harapannya, dengan bantuan kuota gratis ini dapat membantu meringankan biyaya pengeluaran pembelian kuota internet untuk pembelajaran daring.

Dengan besaran kuota hingga 75 GB, Kemendikbud RI akan menyalurkan bantuan kuota internet gratis kepada penerima secara bertahap.

Baca Juga: Kuota Internet Gratis Kemendikbud RI Sasar Mahasiswa Baru 2021, Simak Cara Daftarnya Agar Dapat Kuota 15 GB

Halaman:

Editor: Fahmi Syaiful Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x