Giliran Natalius Pigai Diduga Hina Suku Jawa, Ferdinand Hutahaen: Kita Beda Suku Tapi Jangan Saling Membenci

- 28 Januari 2021, 15:20 WIB
Giliran Natalius Pigai Diduga Hina Suku Jawa, Ferdinand Hutahaen: Jangan Membakar Permusuhan Antar Suku
Giliran Natalius Pigai Diduga Hina Suku Jawa, Ferdinand Hutahaen: Jangan Membakar Permusuhan Antar Suku /Instagram.com/@ferdinand_hutahaean.

KENDALKU - Tagar #PigaiHinaSukuJawa tengah menjadi trending topik di media sosial Twitter.

Sejumlah reaksi disampaikan oleh netizen yang menduga bahwa Mantan Komisioner Komnas HAM, Natalius Pigai menghina suku jawa.

Netizen menganggap Natalius Pingai mengeluarkan pernyataan yang kurang tepat dengan menyebut-nyebut suku Jawa.

Pernyatan Natalius Pigai yang diduga menghina suku Jawa mendapatkan respon dari mantan politisi Partai Demokrat, Ferdinand Hutahaen.

Baca Juga: Amarah Hebat Su Ryeon , Sinopsis Preview Episode 3 The Penthouse 28 Januari di Trans TV 18.30 WIB

Ferdinand Hutahaean ikut mengomentara dugaan Natalius Pigai menghina suku Jawa.

Menurut Ferdinand Hutahaen dia sebagai orang Sumatra yang sudah lama tingga di Jawa, mengaku tidak pernah merasakan dimusuhi oleh orang Jawa.

“Saya orang Sumatera yang lama hidup dikomunitas Jawa,” ucap Ferdinand Hutahaean kepada Natalius Pingai dalam cuitannya di akun @FerdinandHaean3 pada Kamis 28 Januari 2021.

“Saya tidak pernah merasakan dimusuhi atau dibenci karena beda suku,” tambahnya dalam cuitan yang lain.

Halaman:

Editor: Muhammad Nurrozikan

Sumber: PR Tasikmalaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah