Hasil Pilkada Kendal 2020 Versi Hitung Cepat KPU, Dico Ganinduto Raih Hampir Separuh Total Suara

- 14 Desember 2020, 12:10 WIB
Hasil Pilkada Kendal 2020 versi hitung cepat KPU
Hasil Pilkada Kendal 2020 versi hitung cepat KPU /KPU/

KENDALKU – Hasil Pilkada Kendal 2020 versi hitung cepat KPU menunjukkan bahwa Calon Bupati Kendal 2020 Dico Ganinduto hampir meraih separuh dari total auara yang masuk.

Suara yang sudah masuk dalam hitung cepat hasil Pilkada Kendal 2020 saat ini adalah sudah mencapai 100 % dengan menunjukkan Dico Ganinduto hampir meraih total separuh suara.

Adapun hasil Pilkada Kendal 2020 versi hitung cepat adalah sebagai berikut:

Paslon nomor urut 1, Dico Ganinduto – Windu Suko Basuki meraih 49,2 % atau total suara 279.575.

Baca Juga: Hotman Paris Diminta Jadi Pengacara Habib Rizieq, Ini Jawabannya

Paslon nomor urut 2, Ali Nurudin – Yekti Handayani meraih 37,7 % atau total suara 214.347.

Paslon nomor urut 3, Tino Indra Wardono – Mustamsikin meraih 13,1 % atau total suara 17.330.

Hasil Pilkada Kendal 2020 versi hitung cepat ini sudah mencatatkan dari total 2.242 TPS yang ada di Kabupaten Kendal.

Baca Juga: Polisi Gelar Rekonstruksi Penyerangan Laskar FPI, Ada 58 Adegan

Halaman:

Editor: Ade Lukmono

Sumber: KPU


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x