5 Tips Membuat Ketupat Lebaran Anti Gagal, Menu Wajib Hari Raya Idul Fitri

- 30 April 2022, 14:49 WIB
Resep ketupat lebaran.
Resep ketupat lebaran. /Tangkapan layar kanal Youtube Mbah Midut/

Selain itu, daun muda juga tidak akan mudah rusak dan patah ketika direbus bersama beras.

Baca Juga: BERAPA Harga Tiket Film KKN Desa Penari di Bioskop yang Disebut Mahal Warganet? Cek di Sini

Terlebih, ketupat yang dihasilkan daun kelapa muda akan lebih terasa empuk dan tahan lama.

Jangan lupa, pastikan anyaman janur cukup rapat agar beras tidak tumpah

3. Perhatikan Isi Ketupat dan Air saat Merebus
Anda bisa isi ⅔ bagian ketupat dengan beras pulen. Beras pulen biasanya akan mengembang dengan sempurna sehingga jangan terlalu penuh menaruh beras ke dalam ketupat.

Saat memasak, tuang air panas hingga seluruh air merendam ketupat dan masak selama 2-3 jam. Jika air berkurang, tambahkan air panas lagi secukupnya.

Untuk lebih mudah, Anda bisa menggunakan panci bertekanan atau pressure cooker agar ketupat lebih cepat matang.

Baca Juga: 50 Ucapan Selamat Idul Fitri Tahun 2022, Taqabbalallahu Minna wa Minkum, Ja alana Minal Aidin wal Faizin

4. Siram Ketupat dengan Air Dingin
Ketika selesai dimasak, siram ketupat dengan air dingin agar lendir yang menempel pada daun dapat tersingkir.
Teknik menyiram ketupat dengan air dingin juga dapat membuat ketupat tahan lama.

5. Menyimpan Ketupat
Cara lain agar ketupat dapat bertahan lama adalah dengan menggantungkannya di tempat yang terbuka dan berangin. Hal ini bertujuan agar sisa air rebusan lebih cepat hilang.

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah