Ketahui 6 Hal Penting Ini Sebelum Daftar Kartu Prakerja Gelombang 12 di Tahun 2021

- 16 Februari 2021, 14:49 WIB
Ilustrasi Kartu Prakerja gelombang 12 di tahun 2021.
Ilustrasi Kartu Prakerja gelombang 12 di tahun 2021. /ANTARA/Moch Asim

Baca Juga: Siap Cair ke 12 Juta Penerima, Ini Syarat Wajib untuk Dapat BLT UMKM BPUM Rp2,4 Juta di 2021

Ida Fauziah menyebut, jika anggaran dana yang disiapkan pemerintah untuk program Kartu Prakerja adalah sebesar Rp 20 triliun di tahun 2021.

Program yang menyasar utamanya para pekerja/buruh/karyawan dan pelaku usaha mikro yang terkena dampak Covid-19 itu, tahun lalu setidaknya telah menyalurkan dana Rp 3,55 juta kepada setiap penerima bantuan yang lolos seleksi.

Untuk pembukaan pendaftaran gelombang 12 Kartu Prakerja, pemerintah belum memberikan jadwal pasti. Akan tetapi, calon pendaftar diminta untuk sudah mempersiapkan diri.

Baca Juga: Masih Ada Harapan! BLT Subsidi Gaji Masih Bisa Dilanjutkan dan Cair ke Penerima BSU dengan Kondisi Ini

Baca Juga: Pemerintah Siap Cairkan BLT Rp2,4 Juta, Siapkan Dokumen Ini untuk Syarat Daftar!

Lalu, apa syarat dan ketentuan untuk bisa mendaftar Kartu Prakerja?

Ada baiknya mencermati hal berikut di bawah ini, sebelum mendaftarkan diri menjadi penerima manfaat Kartu Prakerja 2021.

Enam hal yang harus diperhatikan sebelum daftar Kartu Prakerja gelombang 12 di tahun 2021

1. Informasi mengenai pembukaan gelombang 12 Kartu Prakerja hanya di laman www.prakerja.go.id

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah