Ada Bantuan Pemerintah Rp 1 Juta Khusus Pelajar dan Mahasiswa, Buruan Cek di Sini

- 16 Desember 2020, 15:54 WIB
Beberapa siswa mencoba mencairkan dana PIP di Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah.
Beberapa siswa mencoba mencairkan dana PIP di Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah. /Antara/Idhad Zakaria

KENDALKU - Pemerintah memberikan bantuan uang tunai Rp 1 juta untuk pelajar hingga mahasiswa.

Bantuan tunai Rp 1 juta dari pemerintah untuk pelajar hingga mahasiswa bisa dicek segera apakah namamu termasuk sebagai penerima bantuan pelajar hingga mahasiswa.

Cara cek penerima bantuan pelajar hingga mahasiswa juga cukup mudah untuk diketahui.

Baca Juga: Tiba di Soetta Kawal Ketat Gembong Bom Bali I Zulkarnain dan Upik Lawanga Dipindah ke Mabes Polri

Adapun besaran bantuan pelajar hingga mahasiswa ini berbeda-beda sesuai tingkatan masing-masing.

Berikut cara cek apakah namamu terdaftar ke dalam Program Indonesia Pintar (PIP) pemerintah dan berhak mendapatkan bantuan pelajar hingga mahasiswa.

Artikel ini sudah tayang di Seputar Tangsel dengan judul: "Buruan Cek Daftar Bantuan Rp1 Juta dari Pemerintah untuk Pelajar dan Mahasiswa, Jangan Ketinggalan!"

Pertama, kamu hanya perlu login ke laman pip.kemdikbud.go.id, lalu klik 'Cek Penerima PIP'.

Baca Juga: 23 Terduga Teroris di Lampung Dipindahkan ke Jakarta, Ada Apa?

Halaman:

Editor: Muhammad Nurrozikan

Sumber: Seputar Tangsel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah