Titik Lokasi Gempa Karangasem Bali Hari Ini 29 Juli 2022 Berkekuatan 4.6 Magnitudo

- 29 Juli 2022, 19:22 WIB
Titik Lokasi Gempa Karangasem Bali Hari Ini 29 Juli 2022 Berkekuatan 4.6 Magnitudo
Titik Lokasi Gempa Karangasem Bali Hari Ini 29 Juli 2022 Berkekuatan 4.6 Magnitudo /PIXABAY/Tumisu



KENDALKU - Gempa bumi terjadi di Karangasem Bali malam ini Jumat 29 Juli 2022.

Warganet di Twitter langsung mencari pusat info adanya gempa.

"Info gempa yang gercep biasanya gimana ya kok aku nge blank. Pake app apa ya?," kata @leorising.

Baca Juga: Oknum Sopir Taksi Online yang Lakukan Pelecehan Sosial di Manado Menangis Saat di Kantor Polisi  

Baca Juga: Silite Ayam Artinya Apa? Ini Arti SILIT Bahasa Jawa yang Viral di Media Sosial

"YAKAAN, sempet agak panik tadi dan kesekian kalinya gempa..kerasa dikit :((, ANW STAY SAFE," kata @sweetlovelyia.

Update empa Karangasem Bali terjadi pukul 18.54 WIB dengan kekuatan 4.6 magnitudo.

Lokasi berada di 15 kilometer barat laut Karangasem Bali dengan kedalaman 10 kilometer.

Baca Juga: Video Klip Lagu Dunia Tipu-Tipu Yura Yunita Berhasil Hipnotis Penontonnya, Sajikan Social Experience  

Baca Juga: KUMPULAN Kata Kata Malam Satu Suro Bahasa JAWA 2022 Malam Ini 29 Juli 2022

"#Gempa Mag:4.6, 29-Jul-22 18:57:47 WIB, Lok:8.21 LS, 115.49 BT (Pusat gempa berada di darat 15 km BaratLaut Karangasem),

Kedlmn:10 Km Dirasakan (MMI) III Karangasem, II-III Gianyar, II-III Denpasar, II Kuta, III Mataram, III Lombok Barat, II Lombok Tengah #BMKG," kata @infoBMKG.***

Editor: Muh Adi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x