Cara Daftar Kartu Prakerja 2022 Gelombang 36 Resmi Dibuka 10 Juli 2022

- 12 Juli 2022, 19:49 WIB
Cara Daftar Kartu Prakerja 2022 Gelombang 36 Resmi Dibuka 10 Juli 2022
Cara Daftar Kartu Prakerja 2022 Gelombang 36 Resmi Dibuka 10 Juli 2022 /Instagram @prakerja.go.id

Baca Juga: KUMPULAN Contoh Kesan Pesan MPLS SMP SMA SMK untuk Panitia dan Sekolah 2022, Begini Ungkapannya

Cara Daftar Kartu Prakerja 2022
Jika kamu sudah pernah terdaftar sebagai anggota tetapi tidak pernah lolos seleksi maka tidak perlu melakukan pendaftaran ulang pada batch selanjutnya sebab data kamu sebelumnya sudah tersimpan otomatis oleh sistem PMO (Project Management Office Prakerja).

Untuk yang belum pernah mendaftar sama sekali yuk simak langkah-langkah pendaftaran kartu Prakerja berikut ini:

1. Pendaftaran dapat dilakukan pada website resmi Prakerja di https://dashboard.prakerja.go.id/daftar.

2. Setelah klik menu “Daftar Sekarang”, kamu akan diminta untuk melakukan registrasi e-mail dan password.

3. Cek e-mail dan lakukan verifikasi.

4. Masuk kembali ke situs resmi prakerja dengan akun yang baru dibuat.

5. Setelah itu, isi data diri sesuai dengan kartu tanda penduduk, nomor kartu keluarga, dan verifikasi nomor HP. Ketika diminta verifikasi foto KTP, masuk dengan menggunakan browser di HP.

6. Jawab pernyataan pendaftar peserta dengan jujur.

7. Selesaikan tes motivasi dan kemampuan dasar.

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x