4 Destinasi Wisata Alam Indonesia yang Jarang Diketahui, Segera Kunjungi!

- 2 Juli 2022, 09:50 WIB
4 Destinasi Wisata Alam Indonesia yang Jarang Diketahui
4 Destinasi Wisata Alam Indonesia yang Jarang Diketahui /Instagram/@airterjunmadakaripura

Wisawan yang berkunjung ke sini akan turun ke mulut gua yang dibagi menjadi beberapa rute yang memiliki kedalaman 15 meter hingga 80 meter.

Untuk menyusuri kedalaman 15 meter wisatawan dapat menyusuri dengan berjalan kaki.

2. Air terjun Madakaripura Kecamatan Lumbang Jawa Timur

Air terjun Madakaripura adalah sebuah air terjun yang terletak di Kecamatan Lumbang Kabupaten Probolinggo, Provinsi Jawa Timur.

Air terjun ini sering disebut air terjun abadi karena debit airnya yang seolah tak pernah berkurang.

Pesona air terjun ini berbentuk gua dengan ketinggian kurang lebih 200 meter dan memiliki luas kurang lebih 25 meter.

Uniknya air terjun ini berbentuk melingkar seperti gua namun sebelum menuju air terjun utama wisatawan akan disambut dengan empat air terjun.

Di mana salah satu dari empat air terjun itu berbentuk seperti rongga.

3. Pantai Ora Pulau Seram Maluku Utara

Pantai Ora sebuah kepingan indah dari Indonesia Timur yang sering dijuluki maldivesnya Indonesia.

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x