Cara Cek Penerima Bantuan BPUM Rp1,2 Juta via HP Pakai KTP

- 12 Oktober 2021, 05:45 WIB
Cara Cairkan BLT UMKM Rp1,2 Juta dan Cek Penerima BPUM 2021 di eform.bri.co.id atau banpresbpum.id
Cara Cairkan BLT UMKM Rp1,2 Juta dan Cek Penerima BPUM 2021 di eform.bri.co.id atau banpresbpum.id /

Baca Juga: Wow! Ini Bayaran Lesti Kejora Sekali Manggung, Netizen Ungkap Ini Baru Tarif Kondangan

Bagi para pelaku usaha UMKM yang belum mengetahui bahwa dirinya sebagai penerima BPUM atau tidak bisa mengunjungi 2 link pengecekan di bawah ini.

Pengumuman BPUM dapat diketahui dengan mengunjungi situs Bank BNI.

- Buka laman banpresbpum.id dengan browser hp Anda.

- Masukan NIK dan KTP dengan teliti dan benar.

- Langkah terakhir klik menu “cari”

- Data penerima BPUM akan ditampikan jika terdaftar sebagai penerima BPUM.

Selain menggunakan Link di atas, pengumuman BPUM dapat diketahui dengan mengunjungi Situs E-form BRI dengan langkah sebagai berikut:

- Buka laman eform.bri.co.id/bpum.

- Masukan NIK dan KTP dengan cermat.

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah