Besaran Bantuan Kuota Internet Gratis dari Kemendikbud 2021, Jumlah Berbeda-beda!

- 1 September 2021, 15:45 WIB
Besaran Bantuan Kuota Internet Gratis dari Kemendikbud , Cek selengkapnya Ada 12 GB dan 15 GB
Besaran Bantuan Kuota Internet Gratis dari Kemendikbud , Cek selengkapnya Ada 12 GB dan 15 GB /Pexels

KENDALKU - Cek besaran bantaun kuota internet gratis 2021 dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) dan Riset Teknologi (Ristek).

Besaran bantuan kuota internet gratis dari Kemendikbud dan Ristek ini masing-masing berbeda sesuai tingkatan pendidikan.

Kemendikbud dan Ristek memberikan besaran bantuan kuota internet gratis ini guna mencapai pembelajaran di masa pandemi.

Baca Juga: Info Vaksinasi Bagi Warga Sukorejo Kabupaten Kendal: Jadwal, Jenis Vaksin, Kuota, Cara Daftar dan Pelaksanaan

Adapun bantuan kuota internet ini akan dibagikan kepada siswa, mahasiswa, guru dan dosen.

Namun sebelum mendapatkan kuota internet gratis tersebut, setiap kepala satuan pendidikan harus memutahirkan semua kelengkapan untuk mendapatkan bantuan.

Diketahui batas memutahirkan semua kelengkapan untuk menerima data paling telat 7 September 2021.

Apabila terlambat mengunggah semua kelengkapan atau persyaratan tersebut maka akan gagal menerima bantuan kuota internet gartis.

Baca Juga: Kemendikbud Siap Cairkan Kuota Internet Gratis Mulai September 2021, Mahasiswa Bakal Dapat Kuota 15 GB

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x