Belum Dapat BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta Kemnaker? Cek Lagi Syarat Terbaru Ini

- 31 Agustus 2021, 15:25 WIB
Belum Dapat BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta Kemnaker? Cek Lagi Syarat Terbaru Ini
Belum Dapat BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta Kemnaker? Cek Lagi Syarat Terbaru Ini /ANTARA/

KENDALKU - Kemnaker mencairkan bantuan BSU atau BLT subsidi gaji karyawan di 2021.

Diketahui bahwa pencairan BLT subsidi gaji 2021 dimulai Kemnaker pada bulan Agustus.

Beberapa karyawan juga mengungkapkan telah mendapatkan notifikasi penerima BLT subsidi gaji 2021 Kemnaker.

Baca Juga: BSU BLT Subsidi Gaji Karyawan Rp1 Juta Cair ke Rekeningmu? Cek Penerima via Online

Belum Dapat BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta Kemnaker? Cek Lagi Syarat Terbaru Ini
Belum Dapat BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta Kemnaker? Cek Lagi Syarat Terbaru Ini Pexels/Ahsanjaya

Perlu diketahui bahwa BLT subsidi gaji Kemnaker senilai Rp1 juta di 2021.

Berbeda dengan tahun lalu yang jumlahnya mencapai Rp2,4 juta.

Karyawan dan pekerja sebagai target penyaluran BLT subsidi gaji, diharapkan nantinya penerima bisa terbantu dengan adanya bantuan tersebut.

Menaker Ida Fauziyah menyebut BLT subsidi gaji kembali dicairkan agar mencegah adanya PHK Karyawan di masa pandemi.

Baca Juga: BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta Sudah Masuk Rekeningmu? Cek Penerimanya via Link Berikut

Perlu diketahui juga bahwa tidak semua karyawan bisa dapat BLT subsidi gaji.

Hanya karyawan yang memenuhi syarat yang bisa dapat BLT subsidi gaji 2021.

Berukut ini syarat terbaru penerima BLT subsidi gaji 2021.

1. Warga Negara Indonesia (WNI)

2. Berstatus sebagai pekerja/karyawan

3. Karyawan yang punya gaji paling banyak sebesar Rp3,5 juta

4. Pekerja yang bekerja di wilayah PPKM level 3 dan level 4

5. Pekerja yang bekerja di wilayah dengan gaji di atas Rp3,5 juta maka persyaratan penerima sebesar upah minimum di wilayah tersebut

6. Punya rekening aktif

7. Aktif terdaftar di BPJS Ketenagakerjaan sampai dengan Juni 2021

Apabila telah memenuhi syarat di atas, maka pekerja berhak dapat BLT subsidi gaji.

Cara cek penerima BLT subsidi gaji 2021 juga bisa dilakukan online.

Belum Dapat BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta Kemnaker? Cek Lagi Syarat Terbaru Ini
Belum Dapat BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta Kemnaker? Cek Lagi Syarat Terbaru Ini

Kemnaker telah menyediakan link untuk cek penerima BLT subsidi gaji secara online.

Berikut ini cara lengkap dan link untuk cek penerima BLT subsidi gaji Rp1 juta.

Cara cek BLT subsidi gaji

1. Login ke https://bsu.kemnaker.go.id/

2. Login ke dalam akun milikmu (jika belum punya akun silahkan daftar terlebih dahulu)

3. Apabila baru daftar silahkan lengkapi profil biodata diri berupa foto profil hingga status pernikahan

4. Cek pemberitahuan, apabila termasuk penerima Bantuan Subsidi Upah (BSU) atau BLT subsidi gaji maka akan tercantum info pemberitahuan.

Itulah informasi terkait penyaluran BLT subsidi gaji Rp1 juta atau BSU dari Kemnaker di 2021. ***

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah