Mahasiswa Bisa Dapat Kuota Internet Gratis Kemendikbud 15 GB Mulai Agustus 2021, Begini Cara Daftarnya!

- 6 Agustus 2021, 10:40 WIB
Mahasiswa Bisa Dapat Kuota Internet Gratis Kemendikbud 15 GB Mulai Agustus 2021, Begini Cara Daftarnya!
Mahasiswa Bisa Dapat Kuota Internet Gratis Kemendikbud 15 GB Mulai Agustus 2021, Begini Cara Daftarnya! /pexels.com/Anna Shvets

KENDALKU - Di bulan Agustus 2021 ini, mahasiswa bisa mendapatkan bantuan kuota internet gratis dari Kemendikbud RI.

Setiap mahasiswa penerima kuota internet gratis di tahun 2021 akan mendapatkan paket data sebesar 15 GB dari Kemendikbud RI.

Simak cara mendaftarkan diri sebagai mahasiswa penerima bantuan kuota internet gratis dari Kemendikbud di artikel ini.

Baca Juga: Trik Dapat Bantuan Kuota Internet Gratis Dari Kemendikbud Hingga 15 GB: Akan Cair Mulai Agustus 2021

Kabarnya, mahasiswa akan memperoleh bantuan kuota internet gratis dari Kemendikbud sampai bulan September 2021.

Sebagai informasi, bantuan kuota internet gratis dari Kemendikbud ini hanya dapat dipakai untuk menunjang pembelajaran jarak jauh.

Sehingga dipastikan bahwa kuota internet gratis dari Kemendikbud ini tak bisa dipakai untuk mengakses laman media sosial.

Terdapat syarat dan ketentuan bagi calon penerima bantuan kuota internet gratis dari Kemendikbud RI yang harus dipenuhi oleh mahasiswa.

Baca Juga: Nomor Hangus Masih Bisa Dapatkan Kuota Internet Gratis Kemendikbud 75 GB? Caranya Mudah

Halaman:

Editor: Fahmi Syaiful Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah