Untuk Siswa SMA, Ada Bantuan Kuota Internet Gratis 50 GB Kemendikbud sampai Desember 2021, Cek Segera!

- 28 Juli 2021, 11:33 WIB
Untuk Siswa SMA, Ada Bantuan Kuota Internet Gratis 50 GB Kemendikbud sampai Desember 2021, Cek Segera! /Instagram/@kemdikbud.ri/
Untuk Siswa SMA, Ada Bantuan Kuota Internet Gratis 50 GB Kemendikbud sampai Desember 2021, Cek Segera! /Instagram/@kemdikbud.ri/ /Instagram @kemdikbud.ri//

KENDALKU - Simak informasi penyaluran bantuan kuota internet gratis 50 GB untuk siswa jenjang SMA berikut.

Untuk siswa SMA, bisa bantuan kuota internet gratis 50 GB dari Kemendikbud untuk menunjang proses pembelajaran.

Bantuan kuota internet gratis Kemendikbud untuk siswa SMA dapat dicairkan hingga Desember 2021.

Baca Juga: Ganti Nomor HP, Apakah Masih Bisa Dapat Bantuan Kuota Internet Gratis Dari Kemendikbud RI?

Program subsidi kuota internet Kemendikbud sebelumnya akan selesai pada bulan Mei, tetapi menurut informasi Kemenkeu bantuan ini diperpanjang hingga Desember 2021.

Biasanya pencairan kuota internet gratis dilakukan pada tanggal 11-15 per bulannya.

Penerima bantuan kuota sebelumnya, tidak perlu kembali mengusulkan nomor supaya bisa dapat menerima bantuan.

Cukup menunggu kuota cair di nomor yang didaftarkan sebelumnya, siswa SMA sudah bisa dapat bantuan kuota total 50 GB sampai Desember 2021.

Baca Juga: Cair untuk 4 Kategori Ini! Kuota Internet Gratis Kemendikbud 2021, Peserta Didik Baru Bisa Dapat

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah