Tak Lolos Seleksi Kartu Prakerja Hingga 3 Kali? Lakukan Hal Berikut Supaya Lolos di Gelombang 17, Ampuh!

- 5 Juni 2021, 15:00 WIB
Tak Lolos Seleksi Kartu Prakerja Hingga 3 Kali? Lakukan Hal Berikut, Dijamin Ampuh!
Tak Lolos Seleksi Kartu Prakerja Hingga 3 Kali? Lakukan Hal Berikut, Dijamin Ampuh! /Dok. Prakerja.go.id.

Baca Juga: Jadi Rival Yamaha NMAX, Berikut Spesifikasi dan Bocoran Harga Kymco RKS 150

Berikut syarat penerima Kartu Prakerja gelombang 17

  • Warga Negara Indonesia (WNI)
  • Berusia di atas 18 tahun keatas
  • Tidak sedang menempuh pendidikan formal

2. Cek golongan yang dipastikan tak akan menerima Kartu Prakerja, apakah Anda termasuk?

Baca Juga: Faktor Penyebab Banpres BPUM 2021 Belum Cair, Simak Cara Mendaftar Sebagai Penerima BLT UMKM Rp1,2 Juta

Berikut ini tujuh golongan yang dipastikan gagal mendaftar Kartu Prakerja gelombang 17

  • Pejabat negara
  • Pimpinan atau atau anggota DPRD
  • Apartur Sipil Negra
  • TNI, Polri
  • Kades dan perangkat desa
  • Pegawai BUMN/BUMD
  • Penerima BLT UMKM

Baca Juga: Kumpulan 35 Link Twibbon Kartu Ucapan Selamat Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2021, Siap Ramaikan Medsosmu

Jika Anda masuk satu diantara tujuh golongan tersebut, maka tak perlu mendaftarkan diri sebagai penerima Kartu Prakerja. Karena sudah pasti tertolak.

Sementara apabila Anda bukan termasuk golongan diatas dan sudah memenuhi syarat penerima Kartu Prakerja maka lakukan langkah ketiga.

3. Buat surat pernyataan ke PMO Prakerja

Surat pernyataan itu dibuat dan dikirimkan melalui email resmi PMO Prakerja yaitu [email protected].

Halaman:

Editor: Fahmi Syaiful Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah