Gelar ICX BMX National Championship, Kapolri: Semoga Ada Atlet Indonesia yang Siap Berlaga di Tokyo

- 11 April 2021, 06:53 WIB
Gelar ICX BMX National Championship 2021 di Yogyakarta, Kapolri berharap agar ada atlet BMX Indonesia yang siap berlaga di Championship Tokyo 2021.
Gelar ICX BMX National Championship 2021 di Yogyakarta, Kapolri berharap agar ada atlet BMX Indonesia yang siap berlaga di Championship Tokyo 2021. /Dok. Humas Polda Jateng /

Seperti, Men atauWomen Elite dan Men atau Women Junior.

Setelah kemarin dilaksanakan ICF BMX National Championship, hari ini dilangsungkan kejuaraan ICF BMX International Championship seri 1

Event kejuaraan ICF BMX itu digelar dengan berbagai kategori kelas dengan jumlah peserta sebanyak 43 peserta.

Sebagai ketua umum PB ISSI, Kapolri Jenderal Listyo Sigit bersinergi dengan Satgas Covid19.

Protokol kesehatan diterapkan secara ketat. Prokes itu dijalankan dengan cara swab antigen bagi seluruh peserta dan panitia yang memasuki arena, memakai masker dan handsanitizer.

Sebagai ketua PB ISSI yang baru, Kapolri berharap bisa membawa prestasi olahraga balap sepeda lebih baik lagi.

Kapolri berharap, kedepannya agar bisa lebih mudah dan lancar dalam proses menggelar event kualifikasi dunia.

Event itu dilaksanakan di Yogyakarta setelah kurang lebih satu tahun tidak ada even kejuaraan.

"Setelah kurang lebih satu tahun tidak ada berbagai macam even yang di gelar, diharapkan dengan diadakannya even kualifikasi di Yogyakarta ini bisa mendapatkan atlet BMX Indonesia yang bisa berlaga di Olimpiade Tokyo 2021 ", ungkap Kapolri.

Berikut ini daftar para pemenang ICF BMX International seri satu.

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x