Gelar TOT, Pikiran Rakyat Media Network Ciptakan Para Penguji UKW

- 10 Maret 2021, 14:59 WIB
Training of Trainers Pikiran Rakyat Media Netwok
Training of Trainers Pikiran Rakyat Media Netwok /Pikiran Rakyat/

KENDALKU - PRMN atau Pikiran Rakyat Media Network melaksananan Training of Trainers atau TOT untuk memunculkan para penguji kompetensi wartawan di bawah naungan PRMN.

Pelaksanaan TOT yang dilakukan PRMN tersebut guna meningkatkan kualitas jurnalisme di lingkungan Pikiran Rakyat Media Network, yang kini telah ada 160 portal berita.

Dalam pelaksanaan TOT untuk membentuk para penguji kompetensi wartawan di bawah naungan PRMN tersebut juga dihadiri oleh Wakil Ketua Dewan Pers Hendry Ch Bangun, Direktur UKW Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat Prof Rajab Ritonga, dan Ketua Komisi Kompetensi PWI Pusat Kamsul Hasan.

Baca Juga: CATAT! Audisi LIDA 2021 Indosiar Pindah Jam Tayang Malam Ini, Cek Jadwal Terbarunya

Baca Juga: Jokowi Kunjungan Kerja ke Yogyakarta, Ini Tempat yang Akan Didatangi

Tidak hanya melakukan TOT untuk menghasilkan para penguji kompetensi wartawan di bawah naunga PRMN.

Lembaga UKW Pikiran Rakyat juga berhasil menyusun moduk UKW yang berpedoman pemberitaan (UU Pers, Kode Etik Jurnalistik, Pedoman Pemberitaan Ramah Anak, dan Pedoman Pemberitaan Media Siber).

Menurut Agus Sulistriyono selaku CEO PRMN, dengan aktivasi Lembaga Uji Kompetensi Wartawan (UKW) Pikiran Rakyat ini akan mempermudah UKW di lingkungan PRMN.

Baca Juga: Prediksi Liverpool vs Leipzig dan Link Live Streaming Gratis di TV Online Liga Champions Leg ke 2

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah