RESMI! PSSI Dapat Izin Gelar Turnamen Pramusim Liga 1 Indonesia dari Polri

- 19 Februari 2021, 05:46 WIB
Polri beri izin PSSI untuk gulirkan kompetisi sepakbola
Polri beri izin PSSI untuk gulirkan kompetisi sepakbola /Dok. Humas Polda Jateng/

KENDALKU - Turnamen pramusim Liga 1 akhirnya mendapat izin oleh Polri untuk diselenggarakan oleh PSSI.

PSSI mendapatkan izin langsung dari Polri melalui Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, untuk menggelar turnamen pramusim Liga 1 Indonesia.

Pada pertemuan di hari Kamis, 18 Februari 2021, Polri melalui Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memberikan izin kepada PSSI untuk menggelar turnamen pramusim Liga 1 Indonesia.

Baca Juga: Cair di 2021, BSU BLT Subsidi Gaji Ditransfer Kemnaker Lagi, Ketahui Syarat untuk Dapat!

Baca Juga: RESMI! Kemnaker Akui Transfer BLT Subsidi Gaji di 2021, Tetapi BSU Cuma Cair ke Golongan Ini

PSSI dapat izin untuk gelar turnamen pramusim Liga 1 Indonesia oleh Polri

"Kami kemudian melaksanakan rapat koordinasi, kita mencoba untuk kemudian mempelajari bersama terkait dengan kondisi terkini yang ada. Bahwa olahraga, khususnya Sepak Bola tetap harus berjalan," ujar Kapolri Jenderal Listyo Sigit, sebagaimana keterangan yang diterima Kendalku.

Kapolri menegaskan, bersamaan dengan izin ini, para pihak penyelenggara turnamen nantinya harus memperhatikan protokol kesehatan.

Baca Juga: Yee Cair! Bantuan BSU BLT Subsidi Gaji Dicairkan Kemnaker di 2021, Berikut Syarat Dapatnya!

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x