Tuntunan Tata Cara Sholat Jenazah, Lengkap dengan Penmbahasan Hukum, Syarat, Rukun, Waktu, Niat, dan Doa

- 25 Mei 2022, 12:45 WIB
Tuntunan Tata Cara Sholat Jenazah, Lengkap dengan Penmbahasan Hukum, Syarat, Rukun, Waktu, Niat, dan  Doa
Tuntunan Tata Cara Sholat Jenazah, Lengkap dengan Penmbahasan Hukum, Syarat, Rukun, Waktu, Niat, dan Doa / Namaz Janaza Syed Shujat Ali Qadri

4. Takbir ketiga

Setelah itu, lakukan takbir kembali dan kemudian membaca doa untuk jenazah.

Berikut ini do’a jenazah laki-laki dan perempuan, perbedaan dari keduanya hanya mengganti dhomir “hu” menjadi dhomir “ha” untuk jenazah perempuan dan keduanya memiliki arti yang sama yaitu.

Doa untuk Jenazah Laki-Laki:

“Allahummaghfirlahu warhamhu wa’afihi wa’fuanhu”

Doa untuk Jenazah Perempuan:

“Allahummaghfirlaha warhamhaa wa ‘afuhaa wa ‘fu’anhaa”

Artinya: “Ya Allah, ampunilah dia, belas kasihanilah dia, hapuskanlah dan ampunilah dosa-dosanya.”

5. Takbir keempat

Pada takbir terakhir, ada bacaan doa kedua untuk sang jenazah. Adapun bunyinya seperti berikut ini:

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah