Dua Pondok Pesantren di Kabupaten Kendal Dapat Wakaf Al Quran Dari Komunitas CAKEP atau Cah Kendal Peduli

- 20 Agustus 2021, 16:00 WIB
Dua Pondok Pesantren di Kabupaten Kendal Dapat Wakaf Al Quran Dari Komunitas CAKEP atau Cah Kendal Peduli
Dua Pondok Pesantren di Kabupaten Kendal Dapat Wakaf Al Quran Dari Komunitas CAKEP atau Cah Kendal Peduli /Dok. Cah Kendal Peduli (CAKEP)/

KENDALKU - Dua pondok pesantren yang ada di Kabupaten Kendal mendapatkan sejumlah mushaf Al Quran dari komunitas CAKEP atau Cah Kendal Peduli.

Diketahui, CAKEP atau Cah Kendal Peduli memberikan sejumlah Al Quran kepada dua pondok pesantren tersebut untuk mewujudkan rasa empatinya kepada para santri.

Diketahui, CAKEP atau Cah Kendal Peduli telah menyumbangkan sebanyak 276 Musaf Al Quran secara langsung di dua pondok Pesantren yang ada di Kabupaten Kendal.

Baca Juga: Aksi Empati CAKEP Kepada Santri: Serahkan Al Quran ke Dua Pondok Pesantren di Kabupaten Kendal

Diketahui, penyerahan mushaf Al Quran oleh CAKEP atau Cah Kendal Peduli kepada dua pondok pesantren di Kabupaten Kendal tersebut dilaksanakan secara dua tahap.

Kabarnya, CAKEP atau Cah Kendal Peduli menyerahkan sejumlah Al Quran ke dua pondok pesantren yang ada di Kabupaten Kendal itu pada Rabu 4 Agustus 2021 dan Rabu 11 Agustus 2021.

Koordinator Cah Kendal Peduli (CAKEP) mengatakan wakaf Al Alquran ini merupakan bagian dari kegiatan sosial yang di khususkan untuk beberapa Pondok Pesantren yang berada di Kab.Kendal.

 

Dua pondok pesantren yang mendapatkan sumbangan Al Quran dari CAKEP atau Cah Kendal Peduli adalah Ponpes An Nur yang berada di Kersan Tegorejo, Pegandon, Kersan, Puguh, Kendal dan Ponpes Roudlotul Muta'allimin yang berada di l. Napak Tilas Pamriyan, RT. 06 / RW. 02, Pamriyan, Gemuh, Pamriyan Krajan, Pamriyan, Kendal, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah.

Halaman:

Editor: Fahmi Syaiful Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x