Tanggal 5 Oktober 2022 Hari Apa, Diperingati Hari Apa? Catat Ini Dia Momen Pentingnya

- 4 Oktober 2022, 16:45 WIB
Tanggal 5 Oktober 2022 Hari Apa, Diperingati Hari Apa? Catat Ini Dia Momen Pentingnya
Tanggal 5 Oktober 2022 Hari Apa, Diperingati Hari Apa? Catat Ini Dia Momen Pentingnya /Ilustrasi: Freepik/



KENDALKU - Simak info ada apa dengan tanggal 5 Oktober 2022 hari apa, memperingati hari apa di bawah ini.

Anda yang bertanya-tanya tanggal 5 Oktober 2022 hari apa bisa cek di bawah ini.

Berikut jawaban tanggal 5 Oktober 2022 hari apa, memperingati hari apa sudah dirangkum lengkap.

Peringatan yang akan berlangsung besok ada Hari Guru Sedunia 2022.

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 46 Resmi Dibuka Hari Ini, Ikuti Tata Cara Daftar Kartu Prakerja Berikut

Peringatan ini merupakan penghargaan bagi para guru di seluruh dunia berkat jasa-jasa di dunia pendidikan.

Di tanggal 5 Oktober ini juga banyak peristiwa lain yang terjadi pada tahun-tahun sebelumnya.

901 - Prasasti Kayu Ara Hiwang ditemukan di Desa Boro Wetan, Banyuurip, Purworejo. dan ditetapkan menjadi hari jadi Kabupaten Purworejo.

1143 - Raja Alfonso VII dari León mengakui Portugal sebagai kerajaan.

Baca Juga: Link Download Twibbon Maulid Nabi 2022, Segera Unggah di Medsos WhatsApp atau Instagram Anda

1945 - Badan Keamanan Rakyat diubah menjadi Tentara Keamanan Rakyat (cikal bakal TNI).

1962 - The Beatles mengawali debutnya dengan meluncurkan single berjudul Love Me Do.

1991 - Pesawat C-130 Hercules TNI-AU jatuh di Jakarta Timur, menewaskan 137 orang.***

Editor: Muh Adi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah