5 Tes Love Language, Cek Love Language Apa yang Dimilikimu dan Pasanganmu

- 13 Juli 2022, 12:52 WIB
5 Tes Love Language, Cek Love Language Apa yang Dimilikimu dan Pasanganmu
5 Tes Love Language, Cek Love Language Apa yang Dimilikimu dan Pasanganmu /unsplash

Anda atau pasanganmu memiliki love language ini jika senang dengan sentuhan fisik seperti pelukan dan gandengan tangan.

Baca Juga: Jadwal Semifinal Piala AFF U19 2022 Hari Ini Rabu, 13 Juli 2022 Dibuka Duel Vietnam vs Malaysia

Acts of service: Seseorang dengan love language ini lebih menyukai action daripada kata-kata.

Talk less do more, kaum acts of service cenderung senang dengan perlakuan manis seperti mengantarkan pulang ke rumah atau dibantu dalam mengatasi kesulitan tertentu.

Receiving gifts: Hadiah sering dijadikan simbol mengungkapkan rasa cinta dan kasih sayang.

Bagi Anda yang memiliki love language ini, Anda lebih menyukai memberikan atau menerima hadiah sebagai bentuk ungkapan cinta.

Quality time: Quality time artinya senang menikmati waktu bersama. Sesuai namanya, Anda atau pasanganmu akan sangat bahagia jika waktu dihabiskan secara berkualitas misalnya dengan berbagi cerita atau bercanda bersama tanpa mempedulikan gadget.

Nah, untuk cek love language apa yang dimilikimu dan pasanganmu, berikut beberapa tes love language yang bisa dicoba!

1. 5 Love Languages - The Love Language Quiz

Test bahasa cinta gratis pertama yang bisa Anda coba adalah 5lovelanguages.com.

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah