Penyebab Cacar Air dan Cara Penularan Serta Langkah Tepat Untuk Mengatasinya

- 20 Mei 2022, 20:25 WIB
Penyakit kulit cacar air pada anak bisa disembuhkan dengan obat tradisional
Penyakit kulit cacar air pada anak bisa disembuhkan dengan obat tradisional /

Sedangkan yang ingin menempuh dengan cara herbal dapat menggunakan rebusan daun salam.

Perlu diperhatikan, hindari menggosok tubuh anak dengan handuk saat mengeringkannya.

Cukup ditepuk-tepuk secara perlahan dan setelahnya berikan bedak calamine yang berguna untuk mengurangi rasa gatal pada kulit anak.

Pastikan juga anak selalu memakai pakaian yang nyaman dan longgar agar bahan yang mudah menyerap keringat.

Baca Juga: Waspada Penyakit Hepatitis Misterius! Cek Cara untuk Mencegah agar Anak Terhindar dari Penyakit Ini

4. Mengonsumsi makanan-makanan dingin

Alasan tidak mengonsumsi makanan-makanan dingin saat terkena cacar air karena kemungkinan bentol cacar bisa terdapat di mulut dan tenggorokan.

Akibatnya timbul ruam kemerahan di sekitar mulut akan memberikan rasa tidak nyaman dan kesulitan untuk mencerna makanan.

 Hindari makanan pedas, asin, atau asam.

5. Tidak menggaruk bentol cacar

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah