5 Perbedaan CV dan Portofolio yang Wajib Diketahui Sebelum Melamar Kerja

- 19 Januari 2022, 13:31 WIB
Contoh CV
Contoh CV /Pivle

KENDALKU - Seringkali CV dan portofolio dianggap sama, padahal keduanya adalah hal yang berbeda. Apa sajakah perbedaan CV dan portofolio? Simak di bawah ini!

Tidak hanya CV, belakangan ini, sudah banyak perusahaan yang mewajibkan pelamarnya untuk melampirkan portofolio pula.

Masih banyak orang yang sering salah mengira bahwa kedua hal tersebut adalah hal yang sama.

Padahal, portofolio dan CV adalah dua hal yang berbeda. Lantas, apa itu portofolio?

Baca Juga: Tanda Tangani Kesepakatan Kerja Sama, FISIP UPNVY dan MSLU Belarus Akan Membangun Pusat Budaya dan Bahasa

Secara umum, portofolio adalah kumpulan dokumentasi projek, pekerjaan, maupun prestasi yang telah pernah dilakukan oleh pelamar.

Lazimnya, posisi pekerjaan yang membutuhkan portofolio ini adalah desainer, fotografer, penerjemah, dan copywriter.

Sementara, Curriculum vitae atau CV merupakan daftar riwayat hidup yang meliputi informasi personal, pengalaman, keterampilan, dan lain sebagainya.

Baca Juga: Eduardo Almeida Beri Komentar Soal Kemenangan Arema dari Bhayangkara FC: Pemain Menunjukkan Kerja Kerasnya

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x