Ingin Berhenti Overthinking? Coba Lakukan 6 Cara Ini Agar Kamu Tidak Overthinking Lagi!

26 Oktober 2022, 18:15 WIB
Ingin Berhenti Overthinking? Coba Lakukan 6 Cara Ini Agar Kamu Tidak Overthinking Lagi! / /Pexels/Antoni Shkraba

KENDALKU – Saat overthinking kadang kala menjadi salah satu hal yang cukup menjengkelkan jika dialami oleh diri.

Terkadang, overthinking membuat banyak pekerjaan yang dilakukan menjadi terganggu.

Bahkan, overthinking bisa berefek pada imunitas tubuh atau daya tahan tubuh seseorang.

Banyak orang yang berusaha untuk bisa berhenti dari overthinking.

Baca Juga: 6 Cara Agar Bisa Berhenti Overthinking, Wajib Coba untuk yang Sering Overthinking!

Namun, tidak semua mampu berhasil terlepas dari overthinking.

Mungkin 6 cara yang ini bisa membantumu untuk terbebas dari overthinking.

Ada 6 cara yang bisa kamu lakukan untuk tidak overthinking lagi yang dikutip dari Animo Life.

Lalu, apa saja 6 cara tersebut?

Berikut 6 cara agar bisa berhenti overthinking.

Baca Juga: NOT ANGKA Pianika Joko Tingkir Ngombe Dawet - Yeni Inka feat Farel Prayoga yang Viral di TikTok

1. Lakukan meditasi

Coba lakukan meditasi.

Tidak perlu yang ribet, cukup kamu duduk dengan memejamkan mata, lalu rileks.

Tarik nafas 5 detik dan buang nafas 5.

Fokus pada pernafasanmu.

Lakukan meditasi 5-10 menit setiap hari.

2. Mindfulness Eating

Setiap kali kamu makan, cobalah untuk fokus pada makanan yang ada di hadapanmu.

Jangan makan sambil melakukan aktivitas lain seperti bermain HP atau laptop.

3. Olahraga

Cobalah rutin berolahraga minimal 20 menit setiap harinya.

Kamu bisa mencoba olahraga seperti berenang, bersepeda, joging, dan lainnya.

4. Positive Reframing

Ketika kamu mendapat masalah, khawatir, atau muncul pikiran-pikiran negatif, fokuslah pada solusinya, bukan pada masalahnya, serta pikirkan hal-hal positif.

5. Journaling

Setiap kali kamu overthinking, tunda pikiran itu pada waktu Journaling.

Berikan waktu khusus untuk kamu memikirkan masalahmu.

6. Melakukan hal kreatif

Alihkan overthinkingmu dengan melakukan kegiatan yang membutuhkan kreativitas.

Seperti bermain musik, menyanyi, menulis, dan sebagainya.

Nah, itulah 6 cara agar kamu bisa berhenti overthinking.

Semoga kamu bisa segera terbebas dari overthinking, selamat mencoba! ***

Editor: Heru Fajar

Tags

Terkini

Terpopuler