15 Rekomendasi HP Gaming Terbaik 2022 dengan Harga Terjangkau

- 6 Desember 2022, 21:01 WIB
15 Rekomendasi HP Gaming Terbaik 2022 dengan Harga Terjangkau
15 Rekomendasi HP Gaming Terbaik 2022 dengan Harga Terjangkau /Berbagai sumber

Rentang Harga: Rp3.199.000 – Rp3.949.000

4. Vivo V20

Vivo V20 hadir dengan warna Sunset Melody dan Midnight Jazz. Keunikannya adalah warna Sunset Melody yang memiliki kombinasi gradasi biru, ungu, dan merah yang dapat berubah ketika digerakan ke arah berbeda.

Bobotnya pun sangat ringan dan tipis, nyaman dipegang dalam satu genggaman.

Layar berteknologi AMOLED dengan resolusi Full HD+ di ponsel ini nyaman untuk digunakan bermain game secara mulus karena dibekali juga oleh chipset Qualcomm Snapdragon 720G Octa-Core berkapasitas tinggi.

Dari segi baterai, fitur flash charge mendukung Vivo V20 untuk mengisi daya 6% ke 100% dalam satu jam lebih sedikit.

Rentang Harga: Rp2.749.000 – Rp3.799.000

5. Xiaomi Redmi Note 10

Redmi Note 10 memiliki layar ukuran 6,5 inci resolusi FHD Plus dan refresh rate 90Hz yang cocok untuk bermain game.

Smartphone ini juga masih menyediakan fitur Game Turbo untuk meningkatkan performa saat bermain game.

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x