4 HP Samsung Lipat yang Salah Satunya Wajib Kamu Miliki, Berikut Harga dan Spesifikasinya

- 30 September 2022, 18:25 WIB
4 HP Samsung Lipat yang Salah Satunya Wajib Kamu Miliki, Berikut Harga dan Spesifikasinya /
4 HP Samsung Lipat yang Salah Satunya Wajib Kamu Miliki, Berikut Harga dan Spesifikasinya / /Samsung

Layar: Dynamic AMOLED 2X Display 7,6 inci, resolusi 2176 x 1812 piksel
Chipset: Snapdragon 8 Plus Gen 1 (4 nm)
Prosesor: CPU octa-core clockspeed hingga 3,2 GHz
RAM: 12 GB
Memori Internal: 256 GB, 512 GB, 1 TB
Kamera Belakang: Kamera utama 50 MP (f/1.8), Dual Pixel AF, OIS Kamera Ultrawide 12 MP (f/2.2) Kamera telefoto 10 MP (f/2.4), optical zoom 3x
Kamera Depan: Layar sekunder: 10 MP (f/2.2) Layar utama: 4 MP (f/1.8)
Baterai: 4.400 mAh, fast charging via kabel 25 watt, fast charging nirkabel 15 watt
Rilis: Agustus 2022
Rentang Harga: Rp23.214.000 - Rp26.999.000

3. Samsung Z Flip 3 5G

Pertama kali meluncurkan ponsel lipat pada tahun 2019, Samsung terus berinovasi dalam menyuguhkan ponsel lipat yang unik dan canggih. Pada tahun 2021, Samsung merilis koleksi ponsel terbarunya, yakni seri Z Flip3 5G.

Ponsel ini memiliki perbedaan dari seri sebelumnya, yakni layar sekunder atau cover screen yang memiliki kualitas Super AMOLED 1.9 inci yang memiliki resolusi 250 x 512 piksel.

Layar cover screen dapat memberikan kemudahan informasi yang ditampilkan dalam layar kecil, seperti tingkat kecerahan, volume, quick setting, Samsung Pay, dan widget.

Spesifikasi Samsung Z Flip 3 5G:

Layar: AMOLED 6.7 inci , 1080 x 2640 piksel
Chipset: Qualcomm SM8350 Snapdragon 888 5G (5 nm)
Prosesor: Octa-core (1×2.84 GHz Kryo 680 & 3×2.42 GHz Kryo 680 & 4×1.80 GHz Kryo 680)
RAM: 8 GB
Memori Internal: 128 GB dan 256 GB
Kamera Belakang: 12 MP (f/1.8, wide, Dual Pixel PDAF, OIS) + 12 MP (f/2.2, ultrawide)
Kamera Depan: 10 MP (f/2.4, wide),
Baterai: Li-Po 3300 mAh (Fast wireless charging 10W)
Rilis: Agustus 2021
Rentang Harga: Rp13.750.000 - Rp14.599.000

4. Samsung Galaxy Z Fold 3 5G

Ingin memiliki handphone layar besar demi mendukung aktivitas multitasking? Anda bisa memilih Samsung Galaxy Z Fold3 5G memiliki dua layar OLED yang berukuran 7.6 inci, berbeda dengan ponsel standar lainnya.

Layar yang besar membuat Galaxy Z Fold 3 sangat cocok untuk dipakai untuk bekerja, menonton, hingga bermain game dengan refresh rate 120 Hz untuk scrolling yang mulus.

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah