GOOGLE DOODLE Hari Ini Memperingati Apa? 22 April Ternyata Bertemakan Ini dengan Menunjukkan Perubahan Iklim

- 22 April 2022, 06:30 WIB
Google Doodle untuk memperingati Hari Bumi 2022 tentang dampak dari perubahan iklim
Google Doodle untuk memperingati Hari Bumi 2022 tentang dampak dari perubahan iklim //Tangkapan Layar/Google

Sementara tahun lalu, doodle mereka menampilkan video yang menekankan kampanye menanam benih pohon.

Pesan yang disiratkannya adalah bahwa ada banyak cara yang bisa manusia lakukan guna menjaga Bumi tetap sehat untuk generasi berikutnya.

Perubahan iklim atau climate change tidak terhindarkan dan fakta-fakta yang ada sudah membuktikan bahwa hal itu bukan dongeng.

Ada sejumlah hal yang bisa dilakukan untuk memperlambat dampaknya seperti yang disarankan PBB.

Beberapa di antaranya yaitu menghemat penggunaan nergi di rumah dan makan lebih banyak sayuran.

Bisa juga memperbanyak dengan berjalan kaki, bersepeda, atau memakai sarana transportasi publik.***

Disclaimer: Artikel ini telah terbit sebelumnya di Pikiran-Rakyat.com dengan judul: Google Doodle Hari Ini 22 April 2022, Melihat Bumi yang Berbeda karena Climate Change atau Perubahan Iklim. Penulis: Yusuf Wijanarko

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah