Challenge Hitung Jumlah Hari Berlalu Sepanjang Hidup di Google, Viral di TikTok, Buruan Ikutan

- 8 Maret 2022, 12:45 WIB
Challenge Hitung Jumlah Hari Berlalu Sepanjang Hidup di Google, Viral di TikTok, Buruan Ikutan
Challenge Hitung Jumlah Hari Berlalu Sepanjang Hidup di Google, Viral di TikTok, Buruan Ikutan /Tangkapan Layar/

KENDALKU- Buruan ikutan challenge menghitung hari berlalu semasa hidup yang viral di TikTok.

Bagi yang penasaran? Anda bisa melakukan challenge hitung hari berlalu semasa hidup melalui Google.

Adapun challenge hitung hari berlalu semasa hidup lewat Google yang viral di TikTok terangkum di artikel ini.

Oleh karena itu, simak challenge hitung hari berlalu semasa hidup yang viral di TikTok berikut ini.

Berikut cara menghitung jumlah hari berlalu yang sedang populer di Google.

Baca Juga: Kenapa Google Doodle Bergambar Ilustrasi Perempuan? Ada Apa dengan Hari Ini 8 Maret 2022

Baca Juga: Arti Kata Pantek yang Viral di TikTok, Hingga Jadi FYP dan Lagu DJ Pantek

Jagat media sosial kini kembali viral dengan trend baru yakni membagikan jumlah hari berlalu dari tanggal lahir mereka dan sejumlah hal lainnya.

Namun ternyata banyak juga yang belum tahu bagaimana cara membuatnya.

Cara menghitung jumlah hari berlalu di Google cukup mudah bisa mulai dengan mengetik  format menggunakan tanda (/), contoh seperti ini: jumlah hari berlalu 13/1/2000.

Kemudian ada juga format dengan memberikan tanda (-) contohnya adalah: jumlah hari berlalu 13-1-2000.

Kemudian cara yang terlahir bisa dilakukan dengan menggunakan format bulan lahir seperti contoh: jumlah hari berlalu 13 Januari 2000.

Pastikan Anda tidak melewatkan trend terbaru kali iniyang banyak dibagikan di media soial Facebook, Twitter dan lainnya itu. 

Ayo ramaikan dan bagikan ke media sosial Anda sekarang juga.

Itulah rangkuman seputar challenge hitung hari semasa hidup yang viral di TikTok.***

Editor: Febri Eka Pambudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah