Hasil Final Greysia Polii-Apriyani Rahayu Hadapi Pasangan Nomor 2 Dunia, Sabet Emas Olimpiade Tokyo 2020

- 2 Agustus 2021, 15:39 WIB
Hasil Final Greysia Polii-Apriyani Rahayu Hadapi Pasangan Nomor 2 Dunia, Sabet Emas Olimpiade Tokyo 2020
Hasil Final Greysia Polii-Apriyani Rahayu Hadapi Pasangan Nomor 2 Dunia, Sabet Emas Olimpiade Tokyo 2020 /Karawangpost/Dok: Kemenpora

KENDALKU - Akhirnya, Indonesia bisa mendapatkan medali emas pertamanya dalam gelaran Olimpiade Tokyo 2020 melalui cabang badminton ganda putri.

Greysia Polii dan Apriyani Rahayu raih emas pertama untuk Indonesia sekaligus pecahkan sejarah perbulutangkisan ganda putri Indonesia.

Dalam kemenangannya, Greysia Polii dan Apriyani Rayahu mengamankan dua game langsung di final badminton Olimpiade Tokyo 2020 ini.

Baca Juga: Tiga Kali Olimpiade, Asa Emas Tai Tzu Ying Pupus di Tangan Tunggal Putri China, Sedih!

Greysia Polii dan Apriyani Rahayu bermain sabar dalam match melawan pasangan nomor 2 dunia ini.

Perjuangan mereka untuk bisa melaju ke babak final sangatlah tidak mudah.

Greysia/Apriyani mengalahkan para pemain unggulan dunia, mulai dari pemain Jepang, Korea, hingga China.

Akhirnya, di match final ini, Greysia Polii dan Apriyani Rahayu bisa memenangkan pertandingan dua set langsung melawan China dengan hasil akhir skor 21-19 dan 21-15.

Baca Juga: Tanggapan Jokowi usai Greysia Polii-Apriyani Rahayu Raih Emas Olimpiade Tokyo 2020: Kado Kemerdekaan RI

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah