Siapa Saja Penerima Zakat Fitrah? Cek 8 Golongan yang Berhak Jadi Penerima Zakat Fitrah Lengkap

- 4 April 2023, 21:28 WIB
golongan yang bisa menjadi penerima zakat fitrah
golongan yang bisa menjadi penerima zakat fitrah /Freepik/

Dalam Al-Qur'an Surah At-Taubah ayat 60, mereka yang berhak menerima zakat (mustahiq)adalah yang masuk kategori sebagai berikut:

1. Orang fakir (orang yang memiliki penghasilan namun tidak cukup untuk memenuhi kebutuhannya?

2. Orang miskin

3. Amil zakat (orang yang bertugas menyalurkan zakat)

4. Mualaf

5. Budak

6. Orang yang tengah terlilit hutang

7. Orang yang berjuang di jalan Allah

8. Orang yang sedang melakukan perjalanan jauh selama perjalanan tersebut tidak untuk hal maksiat.

Nah itu tadi informasi lengkap seputar zakat fitrah yang perlu Anda ketahui.***

Halaman:

Editor: Hijfa Azzahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x