10 Cerita Anak Islami Pendek yang Penuh Dengan Pesan Moral Untuk Ajarkan Anak Tentang Kehidupan

- 20 Oktober 2022, 20:05 WIB
10 Cerita Anak Islami Pendek yang Penuh Dengan Pesan Moral Untuk Ajarkan Anak Tentang Kehidupan
10 Cerita Anak Islami Pendek yang Penuh Dengan Pesan Moral Untuk Ajarkan Anak Tentang Kehidupan /Pixabay/Yuri_B

Peristiwa ini diambil dari hadis yang diriwayatkan oleh Abu Dawud.

Dari peristiwa ini kita dapat mengetahui bahwa fitnah memiliki efek yang lebih buruk daripada memakan daging hewan busuk yang sudah mati.

3. Kekuatan Istigfar

Suatu hari Imam Ahmed bin Hanbal, seorang ulama Islam yang terkenal dan seorang teolog terkenal, sedang bepergian dan mampir ke sebuah kota untuk salat.

Setelah salah, dia memutuskan untuk bermalam di halaman masjid karena tidak mengenal siapa pun di kota itu.

Akan tetapi, seorang penjaga masjid yang tidak mengenali dirinya menolak untuk menginzinkannya tinggal di masjid dan menyeret Imam Ahmed untuk keluar dari masjid.

Melihat hal ini, seorang tukang roti merasa kasihan dengan Imam Ahmed dan menawarkan dirinya untuk menjadi tuan rumah Imam Ahmed malam itu.

Selama tinggal dengan tukang roti, Imam Ahmed mengamati tukang roti yang terus melafalkan Istigfar.

Imam Ahmed kemudian bertanya pada tukang roti apakah mengucapkan Istigfar secara terus-menerus berpengaruh dengan hidupnya.

Tukang roti menjawab dengan memberi tahu Imam Ahmed bahwa Allah telah menerima semua permohonannya, kecuali satu, yaitu memberinya hak istimewa untuk bertemu dengan ulama terkenal Imam Ahmed bin Hanbal.

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah