7 Jenis Kambing Kurban Terbaik dan Sedang Laris di Pasaran 2022

- 28 Juni 2022, 19:10 WIB
 7 Jenis Kambing Kurban Terbaik dan Sedang Laris di Pasaran 2022
7 Jenis Kambing Kurban Terbaik dan Sedang Laris di Pasaran 2022 /Pixabay

Sangat-sangat cocok untuk dijadikan kurban karena daging yang dihasilkan lebih banyak.

Baca Juga: SYARAT Hewan Kurban dan Tips Memilih Sesuai Syariat

Ditambah jika Anda sedang mencari kambing dengan bobot besar maka kambing boer adalah pilihan yang tepat karena seekor kambing boer jantan dewasa bisa mencapai berat hingga 150 kg.

Temukan pilihan hewan Qurban di Tokopedia sesuai kemampuanmu. Beribadah lebih mudah dan dapatkan banyak keuntungannya, sesuai dengan S&K yang berlaku.

2. Kambing Muara

Kambing muara adalah kambing yang berasal dari wilayah Indonesia tepatnya wilayah Kecamatan muara, Kabupaten Tapanuli Utara, Provinsi Sumatera Utara.

Kambing yang memiliki fisik yang gagah dengan ciri khas kulit berwarna coklat dan aksen hitam ini begitu banyak diminati.

Selain bertubuh gemuk kambing ini juga sangat lincah dan memiliki ketangkasan yang bagus.

3. Kambing Gembrong

Secara fisik kambing gembrong memiliki ciri khas yang cukup unik karena tubuhnya dipenuhi dengan bulu lebat dan panjang.

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah