Puasa Syawal Hari Ini Senin 16 Mei 2022 Tanggal Berapa Hijriyah, Syawal Sampai Kapan?

- 16 Mei 2022, 03:55 WIB
Ilustrasi bacaan Niat Puasa Syawal
Ilustrasi bacaan Niat Puasa Syawal /Pixaby / mohamed Hassan

Artinya: Aku berniat puasa besok dari enam hari Syawal, sunnah karena Allah Ta’ala.

Tata Cara Pelaksanaan Puasa Syawal

1. Niat, boleh dilakukan di malam hari waktu sahur hingga pagi setelah shubuh.

2. Disunnahkan untuk makan sahur sebelum shubuh.

3. Menahan diri dari hal yang membatalkan puasa.

4. Menyegerakan berbuka jika sudah waktunya.

Keutamaan puasa Syawal itu pahalanya sama seperti seorang yang berpuasa selama sebulan penuh.

Rasulullah SAW bersabda:

مَنْ صَامَ رَمَضَانَ ثُمَّ أَتْبَعَهُ سِتًّا مِنْ شَوَّالٍ كَانَ كَصِيَامِ الدَّهْرِ

“Barangsiapa berpuasa di bulan Ramadhan, kemudian mengikutinya dengan enam hari di bulan Syawal, maka ia seperti berpuasa setahun.” (HR. Muslim)

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah