Berapa Jumlah Puasa Sunnah di Bulan Rajab 1443 H? Simak Bacaan Niat, Lafal Doa, Serta Keutamaanya

- 1 Februari 2022, 18:00 WIB
Niat Doa Buka Puasa Rajab Februari 2022, Latin, Arab dan Artinya
Niat Doa Buka Puasa Rajab Februari 2022, Latin, Arab dan Artinya /Foto/Ilustrasi/PEXELS/khats-cassim-556291

KENDALKU - Jumlah puasa sunnah Rajab 1443 Hijriyah berapa hari sampai kapan berakhir di tanggal berapa bisa diketahui jawabannya dalam artikel ini.

Anda yang mencari tahu jumlah puasa sunnah Rajab berapa hari dan akan berakhir kapan bisa simak di bawah ini.

Berikut penjelasan sampai kapan puasa sunnah Rajab dilaksanakan di bulan ini yang sudah dinantikan.

Baca Juga: Bacaan Niat Puasa Qadha Ramadhan Disatukan dengan Puasa Sunnah Rajab, Simak di Sini

Bulan Rajab menjadi salah satu bulan yang penuh dengan kemuliaan dan sekaligus pertanda bahwa bulan Ramadhan sudah mulai dekat.

Puasa sunnah Rajab akan segera dimulai mulai tanggal 2 Februari 2022 sebagaimana dalam kalender Islam.

Niat puasa sunnah Rajab

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ فِى شَهْرِ رَجَبِ سُنَّةً ِللهِ تَعَالَى

Nawaitu sauma ghadin fi syahri rojabi sunatan lillahi ta'alaa

Artinya: "Saya niat puasa bulan Rajab, Sunah karena Allah ta'ala."

Baca Juga: Apakah Boleh Puasa Rajab Tapi Masih Ada Hutang Puasa Ramadhan? Ini Penjelasannya

Lafal Doa di Bulan Rajab

اللَّهُمَّ بَارِكْ لَنَا فِي رَجَبَ وَشَعْبَانَ، وَبَلِّغنَا رَمَضَانَ

(Allâhumma bâriklanâ fî rajaba wa sya’bâna wa ballighnâ ramadhâna)

Artinya:

“Ya Allah, anugerahkanlah keberkahan kepada kami di bulan Rajab dan Sya'ban, dan sampaikanlah umur kami pada bulan Ramadhan.”

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x