Ketua PSHT Cabang Kendal Ingin Desa Jenarsari Jadi Kampung Pesilat, Begini Pesan Windu Suko Basuki

- 2 Juni 2021, 07:42 WIB
Ketua PSHT Cabang Kendal Ingin Desa Jenarsari Jadi Kampung Pesilat, Begini Pesan Windu Suko Basuki
Ketua PSHT Cabang Kendal Ingin Desa Jenarsari Jadi Kampung Pesilat, Begini Pesan Windu Suko Basuki /Dok. Humas Pemkab Kendal/

Baca Juga: YES! BLT UMKM Cair Rp3,6 Juta, Lengkapi Syarat ini Agar terdaftar di eform.bro.co.id dan Dapat Banpres BPUM

Sementara itu, Kepala Desa Jenarsari, Markinah mengaku terharu atas kehadiran Wakil Bupati Kendal di Desanya.

Dirinya berharap, apa yang menjadi cita-cita warga menjadikan Jenarsari sebagai Kampung Pesilat dan Kampung wisata silat bisa terwujud.

"Semoga, dengan menggandeng Pokdarwis, Desa Jenarsari dan peran serta masyarakat, Insya Allah Jenarsari bisa menjadi Desa Wisata Pesilat Kabupaten Kendal," tukasnya.

Sebagaimana informasi yang diterima Kendalku, Desa Jenarsari Kecamatan Gemuh dikenal memiliki banyak atlet Pencak Silat.

Baca Juga: Ganjar Pranowo Semangati Grub Band yang Mayoritas Difabel di SMKN 8 Surakarta: Bagus, Sukses ya!

Dimana di desa tersebut telah melahirkan banyak altet pencak silat yang ikut serta di berbagai kejuaraan daerah dan nasional.

Bahkan, di desa tersebut terdapat Padepokan Persahabatan Setia Hati Terate (PSHT) cabang Kabupaten Kendal.

Hingga kini diketahui Padepokan itu masih aktif dengan membawahi sekitar 6.000 anggota yang tersebar di Kabupaten Kendal.

Wakil Bupati Kendal, H Windu Suko Basuki hadir diacara tersebut didampingi oleh Plt Kepala Disporapar Kendal, Wahyu Yusuf Akhmadi.

Halaman:

Editor: Fahmi Syaiful Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah