Lakukan Monitoring Harga Bahan Pokok, Dico Ganinduto Temukan Produk Kadaluarsa di Alfamart dan Indomaret

- 12 Mei 2021, 09:16 WIB
Bupati Kendal, Dico Ganiduto lakukan monitoring harga bahan pokok dan temukan produk kadaluarsa di Alfamart dan Indomaret.
Bupati Kendal, Dico Ganiduto lakukan monitoring harga bahan pokok dan temukan produk kadaluarsa di Alfamart dan Indomaret. /Dok. Pemkab. Kendal

Baca Juga: NEW Kode Redeem GI Genshin Impact Terupdate Rabu 12 Mei 2021, Upgrade Karaktermu dan Klaim Ratusan Primogems!

Sementara, imbuhnya, untuk Pasar Boja, ketersediaan bahan pokok penting dan kebutuhan lebaran masih tersedia atau tidak ada kelangkaan.

"Adapun barang yang sudah kadaluwarsa oleh Disperindag diĺakukan penarikan dari edaran," pungkas Dico.

Dalam kegiatan monitoring tersebut, hadir juga Forkompimda Kabupaten Kendal, Bupati. Dandim 0715 dan Kapolres Kendal, Wakil Bupati Kabupaten Kendal, Kakan Kesbangpol Kabupaten Kendal, Kepala UPTD Disperindag Kab. Kendal, Kadishub Kab Kendal, Kasat Pol PP Kab Kendal, Kadis Kompinfo Kab. Kendal, Kasat Intel Polres Kendal, Kasat Reskrim Polres Kendal, Kasubbag Humas Polres Kendal

Usai laksanakan monitoring pasar, Dico Ganinduto, Forkompinda dan rombongan melanjutkan pengecekan PPKM mikro Desa Tratemulyo Kecamatan Weleri.

Baca Juga: 50 Link Twibbon Lebaran 2021 Disertai Ucapan Selamat Hari Raya Idul fitri 1442 H, Keren!

Pengecekan itu tertuju terhadap warga Pimpinan Ponpes Al Maunah KH. Rafii dan istri yang terpapar Covid-19.

Kabarnya, mereka sedang melaksanakan isolasi mandiri dirumahnya dan tetap dalam pengawasan Tim Satgas Covid-19.

Sementara untuk para santrinya yang kurang lebih ada dua puluh santri, maka akan dilaksanakan Rapid Test.

Hal itu dikarenakan, para santri di Ponpes Al Maunah berasal dari luar kota, seperti Kabupaten. Pekalongan dan Brebes.

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Kendalkab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x