Demo Mahasiswa Papua di Semarang Dibubarkan Kepolisian, Ini Sebabnya!

- 5 Maret 2021, 16:16 WIB
Demo mahasiswa Papua di Semarang Jateng
Demo mahasiswa Papua di Semarang Jateng /Dok. Humas Polda Jateng/

KENDALKU - Satgas Gabungan Penanganan Covid-19 serta Petugas Kepolisian Jateng membubarkan mahasiswa Papua yang melakukan Demo di Kota Semarang, pada Jumat, 5 Maret 2021.

Para mahasiswa Papua itu melangsungkan aksi demo menyuarakan otonomi khusus Papua di Jalan Pahlawan (Patung Kuda Undip), Kota Semarang, Jateng. Dan pada akhirnya dibubarkan Kepolisian karena tidak mematuhi protokol kesehatan serta ricuh.

Sebenarnya pihak Kepolisian Jateng telah memberikan peringatan agar mahasiswa Papua membubarkan diri usai kericuhan terjadi pukul 10.45 WIB.

Baca Juga: Link Live Streaming Timnas U23 vs Tira Persikabo Gratis Resmi di Indosiar Kick Off 20.00 WIB

Baca Juga: Yah! BSU BLT Subsidi Gaji di 2021 Hanya Direncankan Cair ke Daftar Pekerja Ini

Satgas Covid-19 dan Kepolisian Jateng bubarkan Mahasiswa Papua yang demo di Semarang

Meski telah mendapat peringatan, Mahasiswa Papua tidak segera bubar, dan justru menetap di lain tempat, tapatnya di pertigaan jalan Pleburan dan menimbulkan kericuhan lagi.

Sekitar 30 orang telah diamankan, mereka diduga menjadi provokator kericuhan Mahasiswa Papua saat demo.

Baca Juga: Cek NIK Anda di dtks.kemensos.go.id, Lihat Penerima Bansos Tunai BST Rp300 Ribu 2021

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah