Jadwal Puasa Sunnah di Bulan Muharram 1443H, Ada Puasa Tasu'a dan Ayyamul Bidh Beserta Niat dan Keutamaannya

- 18 Agustus 2021, 06:30 WIB
Jadwal Puasa Sunnah di Bulan Muharram 1443H, Ada Puasa Tasu'a dan Ayyamul Bidh Beserta Niat dan Dasar Hukunya
Jadwal Puasa Sunnah di Bulan Muharram 1443H, Ada Puasa Tasu'a dan Ayyamul Bidh Beserta Niat dan Dasar Hukunya /pixabay

KENDALKU - Simak jadwal puasa sunnah di bulan Muharram 1443H yang dilengkapi dengan niat dan keutamaannya bagi umat Islam.

Sedikitnya ada tiga macam puasa sunnah yang bisa dilakukan oleh umat Islam di bulan Muharram 1443 H. Seperti puasa sunnah Tasu'a, Asyura dan Ayyamul Bidh.

Dalam artikel ini akan dijelaskan lengkap mengenai keutamaan dan bacaan niat puasa sunnah Tasu'a, Asyura dan Ayyamul Bidh di bulan Muharram 1443H.

Baca Juga: Niat Puasa Senin Kamis Rutin Mingguan, Lengkap Bahasa Arab, Latin dan Artinya

Diketahui, puasa di bulan Muharram merupakan salah satu puasa terbaiki setelah di bulan Ramadhan. Hal itu senada dengan yang dijelaskan oleh hadits berikut.

Dari Abu Hurairah RA, ia menceritakan bahwa Rasulullah ﷺ bersabda :

"Sebaik-baiknya puasa setelah Ramadhan adalah pada bulan Allah yaitu, Muharram." (HR. Muslim)

1. Puasa Tasu'a

Baca Juga: Bacaan Niat Puasa Tasua 9 Muharram 1443 H Lengkap dengan Hukum dan Keutamaannya

Halaman:

Editor: Fahmi Syaiful Akbar

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x